Intip Spesifikasi dan Harga Honda Vario 150 New


Motor matic mempunyai beberapa keuntungan yang ditawarkan daripada jenis motor gigi. Misalnya saja keuntungan pertama adalah cocok digunakan untuk membawa banyak barang dengan tempat yang lebih luas. Selain itu juga mempunyai desain lebih nyaman untuk berkendara dalam jarak jauh sehingga cocok sebagai sepeda motor yang digunakan untuk touring dan juga perjalanan jauh. Salah satu motor matic yang bisa dipilih adalah Vario 150 New yang mempunyai harga dan spesifikasi lengkap seperti berikut ini:
  1. Harga Vario 150
    Untuk harga dari sepeda motor dari Honda memang masih terjangkau di pasaran. Seperti harga Vario 150 eSP mempunyai harga sekitar 23,5 jutaan rupiah. Harga tersebut tentu saja masih sangat terjangkau apabila dilihat dari kualitas yang akan diberikan oleh sepeda motor ini. Harga ini cukup terjangkau dan bersaing apabila dibandingkan dengan merek lain baik dari segi kualitas dan kemampuannya. Sekarang ini sendiri banyak tempat yang bisa menjadi referensi untuk membeli motor ini secara online. Moladin merupakan e-commerce terpecaya yang bisa digunakan sebagai referensi serta memberikan penawaran harga yang bersaing.
  2. Fitur yang ditawarkan
    Ketika akan membeli sepeda motor memang paling penting untuk memilih jenis dengan fitur terbaik. Pilihlah fitur yang terbaru dan modern sehingga Anda akan mendapatkan keuntungan apabila membelinya. Sepeda motor Vario 150 New mempunyai banyak fitur terbaik yang bisa didapatkan oleh konsumen. Fitur tersebut sangat berguna untuk menambah desain, keamanan, dan juga hiburan yang bisa didapatkan dari motor Vario 150 eSP ini.

    Seperti misalnya beberapa jenis fitur yang bisa didapatkan adalah sebagai berikut ini:
    1. New tubeless tire merupakan fitur pertama yang ditawarkan yaitu fitur yang memberikan kenyamanan dan juga keamanan karena menggunakan ban tubeless. 
    2. Wheel design juga merupakan keuntungan kedua yang bisa didapatkan yaitu mempunyai desain velg yang terbaru. 
    3. Bagasi merupakan fitur yang akan memberikan konsumennya bagasi dengan luas yang lebih besar sehingga bisa menampung lebih banyak barang. 
    4. PGM Fi merupakan jenis fitur yang bisa mendapatkan fuel injection programmed. 
    5. Double inner rack merupakan fitur yang dapat memberikan penyimpanan praktis yang ada di rak bagian depan. 
    6. Side stand switch merupakan fitur standar samping posisi turun sehingga tidak akan lupa untuk menaikkan standar.   
  3. Desain
    Selain dari fitur terbaik dan modern yang bisa diberikan oleh Vario 150 new ini, jenis ini juga dilengkapi dengan desain yang terbaik. Karena sepeda motor Vario 150 eSP menawarkan desain sporty dengan striping warna yang trendi. Selain itu ada juga striping yang akan membuat tampilannya lebih keren, mempunyai beberapa pilihan warna yang beragam, mempunyai desain lampu yang ramping, menawarkan body depan dengan detail yang ramping sehingga terlihat sporty.

0 Komentar